web stats
Home » » Cara Mencegah Copy Paste di Blog.

Cara Mencegah Copy Paste di Blog.

Cara Mencegah Copy Paste di Blog. Kadang kala ada seorang blogger yang tidak ingin postingan yang dia buat diambil oleh orang tanpa seizinnya. Untung-untung kalau si "pencuri" memasang link sumber, tapi kalau tidak, pasti pemilik postingan akan sangat marah. Sama halnya dengan saya yang membenci hal yang seperti itu. Tapi saya sengaja tidak memasang anti copy paste diariessanjaya.blogspot.com karena alasan tertentu.
Pada kesempatan kali ini, saya akan berbagi belajar bloger mengenai Cara mencegah copy paste di Blog. Caranya bisa Anda lihat di bawah ini:
  • Login ke blog Anda di www.blogger.com
  • Klik Template, kemudian klik Edit HTML
  • CTRL + F, kemudian cari kode <body>
  • Ganti kode <body> dengan <body onmousedown='return false;'>
  • Klik Save Template
Setelah cara di atas sudah dilakukan, cek blog Anda untuk memastikan berhasil atau tidak. Jika berhasil, maka pengunjung blog tidak dapat memblok postingan Anda. Dengan cara ini blog Anda bisa aman dari copy paste. Tapi tetap saja bagi orang yang curang, pasti banyak cara yang dia lakukan untuk meng-copy postingan Anda. Tapi paling tidak Anda sudah melakukan pencegahan sehingga orang akan berpikir dua kali jika mau menyalin postingan Anda.

Baca artikellainnya tentang yang terkait :
Cara membuat Gambar bergerak atau kedap kedip
Terima Kasih Anda Telah Membaca Artikel
Cara Mencegah Copy Paste di Blog.
Ariessanjaya
Berikanlah saran dan kritik atas artikel ini. Salam blogger, Terima kasih

0 comments:

Post a Comment

Internet Cepat di Pesanggaran klik Gambar di bawah ini

Link Banner

Translate

Daftar Isi BLOG

 
Copyright © 2014. Blognya AriesSanjaya - Blognya Ariessanjaya
Template Created by Aries Sanjaya Published by Blognya Aries sanjaya